Adanya Dugaan LPJ Asli Tapi Palsu Ini Kata Pihak DP3AP2KB

Daerah169 Dilihat

LEBAK, RepormasiAktual
dugaan terjadinya LPJ BLT dana desa asli tapi palsu yang terjadi di desa Hegarmanah kecamatan Cibeber kabupaten Lebak Banten, menurut pihak dinas kabupaten Lebak,

Sebetulnya kalau pengawasan secara langsung kita tidak kontinyu, tapi pada saat di awal tahun kita ada sosialisasi sesuai dengan PMK dan itu di lakukan pada saat penyusunan perkades, karena bantuan langsung tunai (BLT) itu tidak akan cair ketika belum ada perkades,

Setelah selesai penyusunan mengenai jumlah kelompok penerima bantuan(KPM) yang di cantumkan di perkades lalu kita upload ke pihak pemerintah pusat perkades dan apebedesnya setelah upload di terima dan di proses oleh pemerintah pusat lalu BLTnya bisa cair,ungkap Saepul stap bidang PKPKD yang di utus Jamroni selaku Kabid, di kantornya.

Untuk perubahan penerima itu bisa di lakukan tetapi harus hasil verifikas validasi pihak dinas sosial(DINSOS) tapi tetap awalnya harus di musyawarah desa sebelum di usulkan ke dinas sosial,

Indikatornya ada di PMK dan di permendes, kalaupun ada KPM yang harus di rubah, tapi saya tidak menyarankan karena pelaksanaannya harus sesuai dengan indikator yang ada di permendes da PMK.

Kalau kami di sini hanya menerima data dari para kepala desa sudah di salurkan atau tidak, kita langsung di upload ke pusat, dan kami tidak tahu persis karena hanya menerima data dari mereka, yang jelas bagi saya apapun yang mereka lakukan harus sesuai dengan perkades dan PMK, dan untuk tahun anggaran 2022 kami tidak menerima laporan ada perubahan KPM sebagai penerima, jelas Saepul. (16/05/2023)
(Samsudin/marwan)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *