Reformasiaktual.com//Kabupaten Sukabumi- Ribuan masyarakat tumpah ruah di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Pajagan, Desa Cikahuripan, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi, Rabu (5/7/23). Saat ini, di tempat tersebut tengah diselenggarakan Hari Syukuran Nelayan Ke-26.
Pantauan di lapangan, warga berkerumun mulai dari halaman Kecamatan Cisolok untuk mengikuti iring-iringan Puteri Nelayan. Karnaval dimeriahkan dengan banyak kreasi nelayan mulai dari miniatur perahu, jenis-jenis ikan, dongdang yang berisi sesaji aneka ragam kue dan hasil pertanian.
Nandang kordinator bidang pengelolaan sumber daya alam pariwisata dan budaya DPC HNSI ( Himpunan Nelayan seluruh Indonesia)
Waktu di temui awak media di tempat acara berlangsung mengatakan
“Terimakasih saya mewakili ketua DPC HNSI kabupaten Sukabumi yang berhalangan hadir karena secara kebetulan hari ini ada dua lokasi yang sedang melaksanakan hari nelayan di Cisolok dan di Ujung genteng maka saya di tugas kan ke Cisolok dan saudara sekertaris di tugaskan ke Ujung genteng untuk menghadiri nya .papar nandang
” Luar biasa kami mengapresiasi tentang kegiatan hari nelayan yang ada di cisolok karena pada dasar nya siapapun mereka komunitas masyarakat , dengan acara hari nelayan kami sangat mendukung , sampai saat ini kita sudah berjuang sudah sangat lama bahkan kita pernah terjun langsung untuk membantu masyarakat nelayan khusus yang ada di Cisolok tentang pembangunan dermaga beberapa tahun kebelakang sempat datang utusan bapak presiden kesinibdan kami sempat hadir juga dalam rangka mendampingi beliau dan beliau juga menjanjikan untuk sesegera mungkin dibangun dermaga TPI yang ada di Cisolok ini tapi kenyataan nya perjuangan kami hari ini masih berlanjut artinya kami menjadi kepanjang tangan dan penyambung lidah aspirasi masyarakat dan ini harus di perjuangkan sampai akhir nya pembanguna di realisasi.tegas Nandang
” Ada hal-hal yang memang harus di evaluasi oleh pemerintah kita sendiri apakah betul sumber daya nya yang hilang apakah betul alat lengkap nya yang kurang ini yang menjadikan dan harus menjadi perhatian kita bersama ,masyarakat nelayan hari ini sangat membutuhkan bantuan inpraseruktur baik bantuan BPJS nya kemudian asuransi dan lain sebagai nya maka ini menjadi perhatian kita bersama khususnya HSNI kami tetap bersama-sama dengan masyarakat nelayan agar semua apresiasi yang tadi disampaikan oleh perwakila tokoh masyarakat nelayan ini bisa di perhatikan dan bisa menjadi pertimbangan untuk masyarakat dan untuk pemerintah pusat.pungkas Nandang
Panitia Penanggung Jawab Kegiatan hari nelayan Heri Suryana juga menyampaikan keinginannya kepada pemerintah.
“Sukses tanpa ada akses ,ini berikut kerjasama kami dengan masyarakat nelayan dan instansi terkait di bidang nelayan juga di bidang pemerintah ya alhamdulillah pada saat ini sudah dilaksanakan dengan lancar tujuan kami melaksanakan syukuran nelayan, ini adalah agenda kami yang sudah tiap tahun.ucap heri suryana
“Pertama untuk meningkatkan keimanan karena ini adalah syukuran nelayan meningkatkan keyakinan mereka kepada allah SWT,
Yang kedua untuk menarik perhatian dari parawisatawan karena cisolok ini masuk wilayah wisata geopark karena disinih budaya dan lokasi-lokasi yang pantasdijadikan parawisata .Papar heri
” Yang terakhir untuk menarik pemerintahan supaya dengan adanya hari nelayan ini bisa melihat dengan ke adaan pendaratan nelayan yang mangkrak dari tahun 2007 sampai kurang lebih 17 tahun mudah-mudahan dengan adanya syukuran nelayan ini mereka bisa menjembatani kepada pemerintah untuk membangun dermaga ini untuk membangun pendaratan para nelayan hingga masyarakat sejahtera di bidang kelautan ini mungkin itu saja saat ini kami utara kan mudah-mudahan dengan ada nya syukuran ini kedepan nya bisa berkah dan bisa meningkat kan ketakwaan kepada allah SWT .paparnya lagi
Di tanya twntang kebwradaan Dermaga Baru untuk nelayan khususnya nelayan cisolok hwri mengatakan
” Si sebut belum tererealisasi nya karena Dermaga belum bisa dimanfaatkan oleh masyarakat sehingga pada saat ini masyarakat keluh kesah karena tujuan pendaratan ini supaya aman nyaman ternyata pas sudah di bangun dengan anggaran miliaran yang sudah diturunkan ternyata ini jadi masalah, ini jadi masalah buat masyarakat nelayan karena tahun kemarin ada hambatan korban ada nya ombak besar karena tidak bisa mendarat karena ada nya bangunan yang mungkin kurang kajian sehingga saat ini tidak terpakai oleh masyarakat kalau benar-benar ini terkaji mengenai pembangunan dermaga ini dengan baik saya yakin ini bisa di manfaatkan oleh masyarakat tapi kenyataan nya sampai saat ini mangkrak berarti ini semuanya dari perencanaan dan pelaksanaan tidak sesuai.pungkas heri