Disdikpora  Kab Karawang Gelar Acara  Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FL2SN) Tingkat Sekolah Dasar

Entertainment161 Dilihat

Reformasiaktual.com//KARAWANG, Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional tahun 2024. Festival seni ini tidak hanya tersedia untuk tingkat SD, namun juga digelar untuk tingkat SMP hingga SMA. Tujuan diadakan FLS2N 2024 ini di antaranya adalah berikut ini:

  1. Menambah pengalaman berkompetisi bagi para peserta lomba agar dapat mencapai sumber daya manusia yang unggul di bidang seni.
  2. Menumbuhkan etos berkesenian di antara para peserta lomba agar dapat mencapai prestasi yang tinggi di kancah Internasional.
  3. Meningkatkan kreativitas peserta didik dalam bidang seni yang khususnya berakar pada budaya bangsa.
  4. Membangun persahabatan dan karakter peserta didik yang toleran terhadap keberagaman.
  5. Meningkatkan persatuan dan kesatuan peserta didik seluruh Indonesia. Sementara itu tema FLS2N 2024 adalah “Merdeka Berprestasi, Talenta Seni Menginspirasi”. Tema ini mengandung makna sebuah harapan, khususnya kepada para peserta didik agar memiliki kesempatan untuk berprestasi serta mampu menggali potensi di bidang seni.  Seperti halanya di,
    ” Disdikpora kabupaten Karawang menggelar acara FL2SN hari selasa (20-02-2024) yang di ikuti beberapa sekolah Dasar/yang sudah mengikuti tahapan seleksi acara tersebut, salah satu SD yang di wawancarai yaitu,
    “SDN Rengasdengklok selatan 2, samsul anwar selaku guru olahraga dan
    Tari Herlina fatmawati S, pd selaku pembina siswa-siswi SDN Rengasdengklok Selatan 2 yang ikut dalam Lomba Seni Siswa Nasional/FL2SN
    kami bangga siswa kami bisa mengikuti acara tersebut melewati beberapa tahapan atau sleksi,
    Mudah-mudahan untuk tahun selanjutnya siswa-siswi kami prestasinya lebih meningkat lagi dan bisa mewakili ke tingkat provinsi ujarnya.

(Jenal alviansyah)