Akp Anang Rutin Lakukan Pembinaan Dan Penyuluhan Kepada Satpam Perkantoran

TNI/Polri562 Dilihat

Polres Cimahi Polda Jawa Barat
Kapolres Cimahi AKBP Aldi Subartono S.H., S.I.K., M.H., CPHR. Melalui Kasat Binmas AKP Anang, S.H., dan juga Anggota Sat Binmas Polres Cimahi Polda Jawa Barat, melalui unit Bin Kamsa terus berikan pembinaan penyuluhan kepada Satpam Perkantoran dan juga satpam perumahan di wilayah Kota Cimahi dan kab. Bandung Barat, Senin (01/05/2022).

Pada kegiatan kali ini, Kasat beserta Kanit Bin Kamsa dan anggota Sat Binmas memberikan sosialisasi terkait Perpol Nomor 4 Tahun 2020 tentang Pam Swakarsa khususnya terkait Tupoksiran Satpam.

Selain itu, Kanit Bin Kamsa mengimbau kepada Satpam untuk selalu mematuhi dan mengawasi penerapan protokol kesehatan di karenakan mulainya musih hujan, segera laporkan kepada pihak kepolisian bilamana ada kejadian yang menonjol agar mendapat penanganan yang tepat, ungkap Anang.

Polres Cimahi_AKBP Aldi Subartono

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *