Para Insan Media di Tanah Air Merayakan Hari Pers Nasional (HPN )

Daerah620 Dilihat

 

Reformasiaktual.com//Makassar ( Sulsel )-Tahun ini, HPN mengusung tema berkontribusi secara aktif dalam pembangunan nasional, mengawal isu-isu nasional dan juga mengenai kehidupan pers di Indonesia.

Salah satu Tokoh Pemuda Yang akrab Disapa Deng Joe Pemuda Somberena Makassar mengatakan, Setiap tanggal 9 Februari tiap tahunnya, Hari Pers Nasional memang diperingati secara bergantian di berbagai kota di Indonesia.

Tahun ini menjadi kali kedua HPN diperingati di tengah pandemi Covid-19. Deng joe berharap informasi informasi yang beredar adalah informasi akurat tanpa ada berita berita Hoax,

Semoga bertambah maju, independen, berkembang, kritis, dan terus berkontribusi bagi kemajuan dan pembangunan bangsa. Selalu memberikan informasi yang mencerahkan dan mencerdaskan Anak bangsa ucap Deng Joe

(*Zul )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *