SDN LEMBUR TENGAH CIANJUR ADAKAN VAKSINASI SERENTAK TAHAP 2

Daerah1342 Dilihat

 

 

Reformasiaktual.com-CIANJUR- Dalam rangka mencegah penularan virus corona dan untuk menjaga kekebalan tubuh vaksin SDN Lembur Tengah Kecamatan Cianjur Kabupaten Cianjur melaksanakan vaksinasi tahap 2 mulai dari pukul 8 pagi sampai dengan selesai, ( 18/2/2022).

Jumlah yang di vaksin baru sekitar 400 siswa dari jumlah total 760 siswa , menurut Kepala Sekolah SDN Lembur Tengah Cianjur Tapip Rusgito,S.Pd.,M.Pd.mengatakan ,”karena terlalu banyak siswa,melaksanakan vaksin di sekolah maka saat ini tidak bisa semuanya di laksanakan vaksin, karena terbatasnya waktu , oleh karena itu bisa periode berikutnya dan Alhamdullilah,semua para gurunya sudah di vaksin semuanya .

 

Sementara Kepala Sekolah SDN Tapip Rusgit, S.Pd.,M.Pd.Sangat antusias mengarahkan pada siswanya,serta kepada para pendidiknyan untuk di haruskan mentaati prokes dan di anjurkan mamakai masker.

Selain itu Tapip Rusgito,S Pd.,M.Pd.menjelaskan bagi siswa yang belum di vaksin tahap 2 yang barjumlah 360 akan segera di laksanakan dalam periode berikutnya dan dalam pelaksanaan vaksin kali ini Alhamdullilah tidak ada kendala apa-apa pada siswa intinya berjalan ancar “,pungkasnya.

Herid

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *